Link Twibbon Masyarakat Bondowoso untuk Dukung Ijen Geopark menuju UNESCO Global Geopark, Cek Tanggalnya

- 15 Mei 2022, 06:25 WIB
Link Twibbon Ijen Geopark. Terpampang Kadiskominfo Bondowoso Ghazal Rawan.
Link Twibbon Ijen Geopark. Terpampang Kadiskominfo Bondowoso Ghazal Rawan. /Sholikhul Huda/KlikBondowoso

KlikBondowoso.Com - Akan ada penilaian dari tim Assesor yang akan turun ke Ijen Geopark yang ada di wilayah Bondowoso dan Banyuwangi.

Mereka dijadwalkan datang pada 9 sampai 14 Juni 2022. Untuk gema penyambutan, berikut jika masyarakat ingin memasang twibbon tentang dukungan Ijen Geopark.

KLIK DISINI jika ingin langsung pasang fotomu dengan twibbon Ijen Geopark. Dan pampang di akun media sosialmu.

Perlu diketahui, Geopark Ijen sudah menjadi Geopark Nasional sejak tahun 2018, dan di November 2020 telah diusulkan oleh pemerintah Indonesia ke UNESCO Global Geopark.

Pada kesempatan Tahun 2022, akan ada penilaian di tanggal 9-13 Juni dari 2 Assesor UNESCO Global Geopark (UGG).

Geopark Ijen juga memiliki laboratorium alam terbaik di dunia, baik dibidang geologi, biologi dan budaya yang sangat lengkap.

Baca Juga: Disparporabud Bondowoso Gelar Rakor Pra Asessement Ijen Geopark Menujun UGG, Dipimpin Wabup Irwan Bachtiar

Baca Juga: Daftar 16 Situs Ijen Geopark Bondowoso Mulai Kawah Ijen Sampai Singo Ulung

Tak heran hal tersebut menjadikan kawasan Geopark Ijen diusulkan ke dalam Jajaran Geopark Dunia.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah