Manfaat Jeruk dalam Menangkal Wabah Covid-19

- 3 Juli 2021, 14:40 WIB
Buah-buahan
Buah-buahan /pexels.com/@viktoria-slowikowska

KlikBondowoso.com- Buah jeruk sangat dipercaya dan disepakati oleh publik adalah sumber vitamin C. 

Meski bukan hanya buah jeruk sumber vitamin C. Namun orang jika mencari sumber vitamin C maka mengarahanya kepada buah tersebut. 

Buah jeruk tidak hanya menghasilkan vitamin C. 

Sumber vitamin yang lain juga tersedia pada buah tersebut. Buah tersebut sangat baik jika dikonsumsi ketika tubuh manusia terjangkit wabah Covid-19 atau demam. 

Namun tidak hanya vitamin C yang ampuh menangkal penyakit. 

Berikut beberapa vitamin yang mampu meningkatkan daya imun dan mencegah terserang Covid-19. 

1.Vitamin C

Salahsatu vitamin yang paling popular untuk meningkatkan kekebalan tubuh adalah vitamin c, vitamin c dapat mencegah tubuh kita agar tidak gampang terserang penyakit.

Vitamin c dapat mencegah infeksi virus, bakteri dan lain sebagainya dengan memperpendek durasi flu dan bertindak sebagai antihistamin alami dan juga anti inflamasi.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah