Rempah-Rempah Obat Asma Menurut dr. Ziadul Akbar

- 29 September 2021, 20:51 WIB
dr. Zaidul Akbar cara mengatasi asma dengan rempah
dr. Zaidul Akbar cara mengatasi asma dengan rempah /Tangkapan layar kanal Youtube/ dr. Zaidul Akbar Official

KlikBondowoso.com- Asma memang menjadi penyakit yang sangat mengganggu kenyamanan. 

Sulit untuk mengobati asma secara instan. Perlu dilakukan secara bertahap dengan pengobatan herbal. 

Berikut rempah-rempah yang menurut pakar ibat herbal yakni dr. Zaidul AKbar bisa mengatasinya bahkan menyembuhkan. 

Beberapa rempah yang bisa mengatasi asma adalah serai yang dicampur dengan cengkeh atau jahe.

Baca Juga: Resep dr. Zaidul Akbar Cara Redam Sakit Gigi, Mudah dan Hemat

"Serai nanti dampurkan dengan cengkeh sedikit atau mungkin campurkan dengan jahe," kata dr. Zaidul Akbar sebagaimana yang dilansir KlikBondowoso.com dari kanal Youtube Bisikan.com yang diunggah pada 28 September 2021.

Selain menggunakan rempah, dr. Zaidul Akbar juga mengatakan habatussauda bisa mengatasi asma.

Hal tersebut dikarenakan habatussauda mengandung antihistamin yang sangat baik.

Baca Juga: Manfaat Nanas Bagi Penderita Radang Usus

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah