Jadikan Hobi Menjadi Bisnis, Bekerja Senang Dapat Cuan

- 2 Oktober 2021, 23:46 WIB
7 Hobi ini Bisa Menjadi Sumber Penghasilan Tambahan
7 Hobi ini Bisa Menjadi Sumber Penghasilan Tambahan /Nietjuh/Pixabay

Baca Juga: Pemalu Bisa Berbisnis? Simak Ide Bisnis Bagi Seorang Yang Pemalu Dan Pemula

3. Menulis

Kamu yang jago menulis status atau caption di Instagram, harusnya dapat memanfaatkan keahlian menulismu untuk mendulang cuan.

Upgrade kemampuan menulismu dengan mempelajari skill copywriting atau teknik-teknik menulis lainnya.

Dari hobi menulis, kamu memiliki potensi sebagai content writer baik menjadi penulis web, portal berita, atau bahkan menulis buku.

4. Memasak

Bidang kuliner seakan tak pernah mati untuk terus digali menjadi entitas bisnis.

Jika kamu suka bereksperimen dalam membuat masakan, atau memiliki skill yang bisa dibilang outstanding, maka sudah saatnya bagi kamu menguangkan hobi istimewa ini dengan menjadikannya sebagai bisnis.

Banyak cara untuk menghasilkan uang dari hobi memasak, diantaranya adalah mem-branding diri kamu di media sosial dengan keahlian memasakmu.

Baca Juga: Bisnis Dengan Passive Income Tinggi SPBU Salah Satunya

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Ring Times Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah