Hindari Perilaku Ini Jika Tidak akan Sengsara Menurut Primbon Jawa

- 10 Oktober 2021, 16:15 WIB
Primbon Jawa Melarang Melakukan Kebiasaan Ini
Primbon Jawa Melarang Melakukan Kebiasaan Ini /PIXABAY/Patou Ricard

Baca Juga: Tipe Teman yang Bisa Anda Hindari, Bisa Penghambat Sukses Kata Pebisnis Ini

2. Malas

Sebagian besar orang pernah mengalami malas, namun jagan menjadikan malas sebagai kebiasaan yang sering dilakukan.

Dalam kitab Primbon Jawa, segala kehidupan harus melewati proses ikhtiar, apabila kebiasaan malas terus dilakukan maka dapat menghancurkan hidup kita sendiri.

Sifat malas tentu ada didalam diri manusia, namun sebaikanya jagan sampai dijadikan sebagai kebiasaan.

3. Berbicara Ceplas-Ceplos

Cara berbicara yang ceplas-ceplos apabila di biasakan dapat menghancurkan hidup kita sendiri.

Dalam Primbon Jawa, tata cara berbicara harus mempunyai dasar, harus mengetahui kondisinya, maka sebaiknya kebiasaan berbicara ceplas-ceplon dihindari agar tidak menghancurkan hidup Anda.

4. Sifat Dengki dan Iri Hati

Menurut Primbon Jawa, kebiasaan iri hati, dengki, dapat menghancurkan hidup kita sendiri.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah