Jangan Lakukan Hal Ini Pada Anak Sebab Merusak Sel Otaknya

- 6 November 2021, 16:05 WIB
Jangan Lakukan Hal Ini Pada Anak Sebab Merusak Sel Otaknya
Jangan Lakukan Hal Ini Pada Anak Sebab Merusak Sel Otaknya /Pixabay/Mathgun/89 images

KlikBondowoso.com - Melakukan hal-hal ini akan membuat sel-sel otak anak menjadi rusak.

Hasil Penelitian dr. Lise Gliot dari Fakultas Kedokteran Chicago, mengatakan jika pada usia 2-3 tahun pertama kehidupan anak memiliki 10 triliyun sel otak yang siap tumbuh embangun kecerdasan seorang anak.

Sangat tak terbayang betapa pesatnya kecerdasan anak diusia Golden Age tersebut.

Namun kenyataannya ada beberapa hal yang bisa menyebabkan sel-sel otak yang milyaran itu mati. Sehingga menyebabkan perkembangan otak anak juga terganggu.

Baca Juga: Dosen Unri Bantah Tuduhan Pelecehan Seksual, Akan Cari Otak Intelektualnya Hingga Ke Lubang Semut

Sel-sel otak anak bisa rusak disebabkan perilaku orang tuanya. Sebagaimana Dilansir KlikBondowoso.com dari Instagram @parentingtruths. Hal-hal yang merusak otak anak diantaranya:

1. Bentakan dan Makian

Satu bentakan dan makian bisa merusak lebih dari 1 milyar sel otak anak.

dr. Gliot mengatakan satu bentakan yang membuat anak terkejut akan menyebabkan rangkaian menggelembung seperti balon lalu pecah berantakan dan terjadi perubahan warna.

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah