Berikut Nutrisi Ibu Menyusui untuk Kesehatan Bayi dan IBu

- 11 November 2021, 22:52 WIB
Sukseskan gerakan menyusui
Sukseskan gerakan menyusui /StockSnap / Pixabay /

6. Protein dan Kalsium
Untuk mengoptimalkan produksi ASI, dan membantu pembentukan otot, tulang dan jaringan tubuh pada bayi. Ibu bisa memperoleh protein alami dengan mengkonsumsi daging tanpa lemak, mentega, tempe, tahudan produk laut dengan merkuri yang minim.

7. Zat Besi dan Mineral
Gizi ibu menyusui ini dapat membantu mencegah anemia dan kelelahan. Ibu dapat mengkonsumsi sayuran, biji-bijian seperti hemps seeds, chia seeds, dan flaxseeds.

8. Karbohidrat
Membantu menyediakan energy yang dibutuhkan dalam proses perkembangan bayi dan stamina untuk ibu. Sumber karbohidrat bisa memilih olahan gandum seperti oatmeal, beras merah. sayuran daan buah.***

 

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar

Sumber: Rizalnutrionist


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah