Cek HP Anda, Barangkali Masuk Daftar Tidak Bisa Akses WhatsApp Per 1 November 2021

- 30 Agustus 2021, 17:52 WIB
Whatsapp tidak menyediakan layanan bagi beberapa ponsel tertentu
Whatsapp tidak menyediakan layanan bagi beberapa ponsel tertentu /pixabay/LoboStudioHamburg/

KlikBondowoso.Com - Aplikasi WhatsApp secara resmi mengumukan daftar beberapa merek HP plus tipenya yang nantinya bakal tidak bisa akses WA per 1 November 2021.

Total ada sebanyak 54 HP yang Tidak Bisa Akses WhatsApp Mulai 1 November 2021.

WhatsApp mengumumkan jika pihaknya fokus untuk pengembangan HP generasi terbaru. Sehingga HP generasi lama sudah tidak bisa mengakses WhastApp lagi nantinya.

Diumumkan, bahwa HP dengan sistem operasi Android 4.0.4 dan yang lebih lama dari itu tidak bisa lagi digunakan untuk membuka WhatsApp mulai 1 November 2021.

WhatsApp pun menyarankan untuk segera mengganti perangkat atau simpan riwayat pesan sebelum hilang per tanggal tersebut.

Berikut ini 54 HP yang tidak bisa akses WhatsApp mulai 1 November 2021, mulai dari Samsung hingga iPhone:

1. Samsung Galaxy Trend Lite
2. Samsung Galaxy Trend II
3. Samsung Galaxy SII
4. Samsung Galaxy S3 mini
5. Samsung Galaxy Xcover 2
6. Samsung Galaxy Core
7. Samsung Galaxy Ace
8. LG Lucid 2
9. LGOptimus F7
10. LG Optimus F5
11. LG Optimus L3 II Dual
12. LG Optimus F5

Baca Juga: Cara Buat Popcorn Ala Bioskop dengan Varian Rasa Coklat dan Caramel

Baca Juga: Wali Kota Solo Lapor ke Mensos, Terkait Penyaluran Bansos, Berikut Isinya

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah