Insiden Parasut TNI Gagal Mengembang, Terjun Bebas Namun Selamat

- 26 Maret 2022, 17:42 WIB
Prajurit TNI Kopda Supardi dari Yonif Para Raider 503 Mayangkara terjun bebas dengan parasut yang tidak mengembang sempurna saat latihan terjun payung.
Prajurit TNI Kopda Supardi dari Yonif Para Raider 503 Mayangkara terjun bebas dengan parasut yang tidak mengembang sempurna saat latihan terjun payung. /tangkap layar

Ternyata parasutnya nyantol di pepohonan rimbun. Dan akhirnya seorang anggota TNI itu selamat.

Video saat anggota TNI itu nyantol dan menggantung di pohon, turut serta viral dan menyertai video unggahan tersebut.

Baca Juga: Serangan KKB Menewaskan Tiga Prajurit TNI, Fadli Zon: Semoga Kita Sadar Siapa Yang Merongrong Kedaulatan

Baca Juga: Anggota TNI Dikeroyok Sampai Meninggal, Polisi Buru Pelaku

Di media sosial salah satu akun Instagram yang membagikan adalah @fakta.indo.

"Detik-detik seorang anggota TNI terjun bebas di udara setelah gagal mengembangkan parasutnya," bunyi caption video, seperti dikutip KlikBondowoso.Com pada Rabu, 16 Maret 2022.

Belakangan diketahui, anggota TNI yang terjun bebas di udara yang bernama Kopda Supardi, berhasil diselamatkan oleh tim.

"Alhamdulillah anggota TNI yang dikenal sebagai Kopda Supardi itu berhasil selamat," kata akun @fakta.indo menambahkan.***

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah