Wajib Kunjungi 5 Tempat Wisata Ketika Anda Liburan Lebaran Di Kota Jogja

- 29 April 2022, 23:58 WIB
Si Tepi, maskot wahana wisata edukasi Taman Pintar Jogja.
Si Tepi, maskot wahana wisata edukasi Taman Pintar Jogja. /Foto : Instagram @tamanpintar_yogyakarta/

Tidak ada HTM untuk mengunjungi Alun-alun selatan.

  1. Gembira Loka Zoo

Gembira loka zoo merupakan tempat wisata yang mengusung tema suaka margasatwa. Didalamnya terbentang banyak hewan-hewan lucu yang dilindungi dan dirawat.

Tempat wisata ini cocok untuk anak-anak agar lebih mengenal hewan-hewan yang ada disekitarnya. Selain itu juga mengajarkan anak- anak untuk melindungi satwa-satwa langka

HTM  untuk masuk Senin-Kamis :Rp 60.000 dan Jumat-Minggu: Rp 70.000

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah