Ustad Abdul Somad Imbau Memaksa Anak Dalam Kebaikan Adalah Baik Terhadap Dimasa Depan

- 28 September 2021, 19:46 WIB
Ustad Abdul Somad (UAS)
Ustad Abdul Somad (UAS) /Instagram/@abdulsomadfans

KlikBondowoso.com- Ustad Abdul Somad adalah salah satu ulama yang cukup tersohor.

Cara berdakwah yang unik, mudah dicerna dan logis menjadi alasannya mudah dikenal.

Tidak hanya itu, pecinta dakwahnya juga banyak.

Dalam kesempatan dia menyatakan, bahwa untuk kebaikan anak, orang tua harus sedikit memaksa supaya anak tidak terjerumus dalam tipuan dunia.

Kali ini beliau ditanya tentang cara agar anak menjadi penghafal Al Qyran? ini jawaban UAS.

Anak - anak itu tidak usah di motivasi, tapi dipaksa saja jawab UAS, kau kutinggalkan pesantren kalo tidak mau kutinggalkan di panti asuhan, canda UAS.

Lanjutnya kita ini tidak hafal Al Quran karena tidak dipaksa orang tua kan? tanya UAS, coba kalo dulu kita dipaksa, tentu sekarang kita hafal Al Quran.

Baca Juga: Benda-Benda yang Bisa Membuat Harmonis Rumah Tangga Menurut Primbon Jawa

Jadi anak - anak itu paksa saja, nanti dia berterima kasih kepada kita dan sayang kepada kita, sayang itu bukan karena dikasih handphone mahal, sayang itu bukan karena dikasih motor dan dipotongnya knalpotnya kemudian lewat di masjid lalu mendapat sumpah orang satu masjid.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah