Jangan Pernah Lupakan Doa Masuk Rumah, Agar Keluarga Harmonis Selalu

- 22 Oktober 2021, 21:29 WIB
Doa masuk ke dalam rumah
Doa masuk ke dalam rumah /Pixabay.com/Neshom


KlikBondowoso.com - Dalam kehidupan sehari-hari seorang muslim hendaknya disesuaikan dengan adab islam. Salah satunya yaitu berdoa.

Banyak sekali doa dalam islam.Bahkan setiap tindak tanduk kita sejak bangun tidur sampai akan tidur kembali ada adab yang mengatur.

Salah satu adab yang ada yaitu doa masuk ke dalam rumah. Mengapa saat masuk rumah kita harus berdoa?

Sebab menurut ustad Adi Hidayat dalam chanel youtubenya Adi Hidayat official, saat kita keluar dan rumah kosong maka rumah kita akan ditempati oleh jin yang bernama dasim.

Baca Juga: Resep Tahuyaki Ide Bisnis Laris Manis Dengan Modal Kecil

Jin ini bertugas membuat keluarga tidak harmonis. Karena iulah saat masuk kita mengucap salam dan doa agar dilindungi Allah dari keburukan jin dasim tersebut.

Berikut doa masuk kedalam rumah:

Doa Masuk Rumah

اللَّهُمَّ إِنِّى أَسْأَلُكَ خَيْرَ الْمَوْلِجِ وَخَيْرَ الْمَخْرَجِ باسْمِ اللَّهِ وَلجْنا، وباسْمِ اللَّهِ خَرَجْنا، وَعَلى اللَّهِ رَبِّنا تَوَكَّلْنا

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah