Manfaat Berlipat, Berkah Bertambah Dari Bisnis Yang Jujur

- 14 November 2021, 07:57 WIB
Ilustrasi - Sepakat transaksi jual beli kendaraan
Ilustrasi - Sepakat transaksi jual beli kendaraan /Pixabay/geralt/

Baca Juga: Bangun Bisnis Dari Nol, Ini Tahapan Yang Harus Disiapkan

Ketiga, Keberkahan dalam jual beli akan membawa kepada keberkahan harta yang dihasilkannya, sehingga dapat memberikan kemanfaatan yang berlipat dari semua sisi; berupa pahala dari Allah, kebahagiaan keluarga yang memakan harta tersebut dan kepercayaan dari konsumen dan relasi.

Keempat, Hilangnya keberkahan akan membawa seseorang terjatuh ke dalam dosa dan kemaksiatan dalam membelanjakan harta tersebut.

Karena semua daging yang tumbuh dari harta yang haram akan menjadi kayu bakar api neraka, sebagaimana dalam sabda Nabi: “Semua daging yang tumbuh dari harta yang haram, maka api neraka lebih berhak untuk membakarnya.” (H.R ath-Thabrani dan dishahihkan oleh Syekh al-Albani).***

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: IKADI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah