Buya Yahya Larang Gunakan Obat Kuat Saat Berhubungan Suami Istri, Ini Penjelasannya

- 30 November 2021, 11:22 WIB
Buya Yahya Larang Gunakan Obat Kuat Saat Berhubungan Suami Istri, Ini Penjelasannya
Buya Yahya Larang Gunakan Obat Kuat Saat Berhubungan Suami Istri, Ini Penjelasannya /pixabay/mariatalks/

KlikBondowoso.com - Kegiatan berhubungan intim dalam kehidupan rumah tangga sangat penting. Sebbab banyak kasus yang terjadi, Rumah tangga hancur karena kurangnya rasa dalam kegiatan berhubungan intim.

Sebagian orang menggunakan obat kuat untuk membangkitkan rasa dalam dirinya terhadap pasangan. Namun Buya Yahya melarang gunakan obat kuat saat akan berhubungan intim. Mengapa? berikut penjelasannya.

Hubungan suami istri yang halal dalam bingkai pernikahan merupakan salah satu sarana mendulang pahala. Sebab bersentuhan kulit suami dan istri saja mampu menggugurkan dosa.

Baca Juga: Jadi Ibu Pengganti, Fuji Beberkan Cara Efektif Tidurkan Gala Sky, Anak Mendiang Vanessa Angel

Dalam hubungan intim suami istri yang dilakukan dengan niat ibadah kepada Allah akan mampu menjadi pundi-pundi kebaikan selama yang dilakukan tidak melanggar ketentuan syariat Islam.

Terkait hukum menggunakan obat kuat sebelum hubungan suami istri Buya Yahya memberikan penjelasan sebagaimana dikutip KlikBondowoso.com dari unggahan YouTube Al-Bahjah TV, 18 Juli 2021.

Sebagian orang menggunakan obat kuat karena berbagai alasan, salah satunya untuk meningkatkan gairah seksual dan menciptakan rasa saat berhubungan intim.

Menurut Buya Yahya memang di dalam urusan hubungan suami istri hendaknya hubungan tersebut baru dilakukan pada saat bangkit syahwat.

Baca Juga: Buya Yahya Jelaskan Pahala Saat Membaca Al Quran Samakah Dengan Mendengar Murottal

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah