RAMADHAN, Ini 3 Doa Yang Tidak Tertolak Salah Satu Waktunya Waktu Sangat Umum, Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 6 April 2022, 20:07 WIB
Jika ingin mendapatkan malam Al-qadar, menurut ustadz Adi Hidayat, maka setidaknya jangan tinggalkan tarawih.
Jika ingin mendapatkan malam Al-qadar, menurut ustadz Adi Hidayat, maka setidaknya jangan tinggalkan tarawih. /YouTube Adi Hidayat Official

Ketiga golongan tersebut menjadi hal istimewa terkabul nya doa kita, namun menarik nya di golongan pertama disebutkan lebih dulu orang yang berpuasa sampai ia berbuka.

Dalam hal ini terlebih pada waktu saat berbuka tiba, ada sesuatu yang ditekankan oleh Rasulullah SAW karena disanalah puncak terkabulnya doa.

Banyak doa khususnya saat akan berbuka, adzan dikumandangkan tiba waktu Maghrib maka itu puncaknya terkabulnya doa dan sulit tertolak" Tutup ustadz Adi Hidayat

Referensi : HR. At Tirmidzi no. 3598. Tirmidzi mengatakan bahwa hadits ini hasan.***

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah