5 Tips Jalankan Ibadah Puasa Bagi Pasangan Pengantin Baru

- 18 April 2022, 21:09 WIB
ILUSTRASI:  5 Tips Jalankan Ibadah Puasa Bagi Pasangan Pengantin Baru
ILUSTRASI: 5 Tips Jalankan Ibadah Puasa Bagi Pasangan Pengantin Baru /PEXELS/grpoint

KlikBondowoso.com – Artikel ini akan menjelaskan tentang tips jalankan ibadah puasa bagi para pasangan pengantin baru.

Siapakah yang tahun ini baru pertama kali menjalankan ibadah puasa dengan pasangan?

Pasti puasa kali ini akan menjadi momen yang paling membahagiakan sekaligus menantang yaa bagi anda.

Agar anda dan pasangan dapat menjalankan puasa dengan nyaman dan menyenangkan, berikut ini adalah 5 tips yang bisa anda lakukan dilansir dari akun instagram kauniyah oil yang diunggah 4 April 2022.

Baca Juga: Tes Kepribadianmu Dengan Melihat Gambar Apa yang Tampak Lebih Dulu, Wortel atau Hati

Baca Juga: Deltras FC Boyong Eks Pelatih dan 3 Pemain Persebaya Surabaya, Main di Liga 2

1. Bekerja sama melakukan pekerjaan rumah tangga

Hal ini merupakan salah satu tantangan selama menjalani ibadah puasa bersama pasangan. Karena pekerjaan rumah tangga harus tetap selesai, meski tubuh terasa lapar atau kadang kurang bersemangat.

Untuk itu, anda bisa membagi tugas rumah dengan pasangan agar tidak merasa kelelahan. Bisa bagi tugas berdasarkan bobotnya atau kepiawaian masing-masing. Dengan begitu akan terbangun chemistry dan juga kekompakan antar pasangan.

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah