Teks Khutbah Jumat, Berjudul 'Luangkan Waktu untuk Ibumu

- 19 November 2022, 20:23 WIB
Seorang Ibu Jangan Sampai Mendoakan Ini Kepada Anak, Akibatnya Bisa Berbahaya Bagi Anak
Seorang Ibu Jangan Sampai Mendoakan Ini Kepada Anak, Akibatnya Bisa Berbahaya Bagi Anak /

KlikBondowoso.com- Tidak terasa kita akan segera memasuki hari Jumat, Seperti biasanya, setiap hari Jumat, umat muslim, terutama pria, akan selalu melaksanakan ibadah shalat Jumat.

Khutbah Jumat juga merupakan sebuah ibadah yang tidak bisa ditinggalkan.

Pada kesempatan kali ini, Klikbondowoso akan berikan sebuah naskah Khutbah Jumat dengan tema 'Luangkan Waktu untuk Ibumu'.

Naskah Khutbah Jumat ini disusun oleh M. Taufiq Affandi, S.H.I., M.Sc., dosen Universitas Darussalam Gontor, Dikutip klikbondowoso dari laman unida.gontor.ac.id, berikut naskah lengkapnya.

Khutbah pertama

إِنّ الْحَمْدَ ِللهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ

الحمد لله رب العالمين القائل : وَوَصَّیۡنَا ٱلۡإِنسَـٰنَ بِوَٰلِدَیۡهِ حَمَلَتۡهُ أُمُّهُۥ وَهۡنًا عَلَىٰ وَهۡنٍ وَفِصَـٰلُهُۥ فِی عَامَیۡنِ أَنِ ٱشۡكُرۡ لِی وَلِوَٰلِدَیۡكَ إِلَیَّ ٱلۡمَصِیرُ

أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلهَ إِلاّ اللهُ وَأَشْهَدُ أَنّ مُحَمّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ

وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلَى أَشْرَافِ الأَنْبِيَاءِ وَالمرْسَلِيْنَ نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ

أما بعدُ فيا عباد الله أوصيكم وإيّاي نفسي بتقوى الله حقّ تقاته فقد فاز المتقون.

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: unida.gontor.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah