Jika Kurban Atas Nama Orang Tua, Apakah Akan Mendapatkan Pahala Juga? Ini Kata Buya Yahya

- 10 Januari 2023, 17:45 WIB
Ilustrasi masjid. Berilah Contoh Perilaku Seorang Beriman Kepada Rasul Simak Jawaban dan Penjelasan Berikut Ini
Ilustrasi masjid. Berilah Contoh Perilaku Seorang Beriman Kepada Rasul Simak Jawaban dan Penjelasan Berikut Ini /Pixabay/Mario Vogelsteller/

"Kalau kita memberikan kurban kepada orang agar ia dapat berkurban, misalnya sembelih kambing dengan memberi (mengatasnamakan) kepada orang lain, maka orang itulah yang mendapatkan pahala kurban," urainya.

"Tapi kita juga mendapatkan pahala, karena kita menolong orang yang berkurban. (Karena) Allah SWT itu maha kasih," imbuhnya.

"Apalagi untuk orang tua, karena di samping itu ada kesenangan bagi orang tua," jelas Buya Yahya.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah