Ada Bantuan BLT BBM 2022, Pandauan Cara Daftar Online dengan HP Lengkap

- 5 September 2022, 09:57 WIB
Berikut Cara mengecek status penerima BLT BBM sebesar Rp 600 ribu untuk bulan September 2022
Berikut Cara mengecek status penerima BLT BBM sebesar Rp 600 ribu untuk bulan September 2022 /PEXELS/Ahsanjaya

KlikBondowoso.Com - Pemerintah menggelontorkan bantuan BLT BBM tahun 2022. Masyarakat bisa mendapat bantuan.

Namun harus mendaftarkan diri dahulu. Simak cara daftar BLT BBM 2022 agar masyarakat bisa mendapatkan bantuan Rp600.000 yang sedang cair bulan ini.

BLT BBM 2022 Rp600.000 disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terdata dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementerian Sosial (Kemensos).

Oleh karena itu, untuk menjadi penerima BLT BBM 2022 Rp600.000 Anda harus daftar dengan mengajukan diri ke DTKS Kemensos.

Menteri Sosial Tri Rismaharini memberikan kesempatan kepada masyarakat yang ingin mengusulkan diri untuk masuk sebagai KPM agar bisa dapat BLT BBM 2022.

Kemensos akan bekerja sama dengan pemerintah daerah dan tenaga pendamping untuk memverifikasi usulan sebagai KPM tersebut sebagai calo penerima BLT BBM 2022.

"Jadi, warga bisa mengusulkan dirinya sendiri ke dalam program itu dan kami akan cek di lapangan antara daerah dengan pendamping kami. Kami punya pendamping 70.000 di seluruh Indonesia," kata Mensos Risma seperti dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Antara.

Baca Juga: Jadwal Basketball Kapolres Cup Bondowoso 2022 Hari Pertama Sabtu 3 September, Dibuka Tenggarang vs Suboh

Baca Juga: Jadwal Basketball Kapolres Cup Bondowoso 2022 Hari Pertama Sabtu 3 September, Dibuka Tenggarang vs Suboh

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah