Fokus Timnas Indonesia Terbagi di Dua Turnamen

- 23 Mei 2024, 00:31 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat memberikan intruksi kepada pemainnya.
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat memberikan intruksi kepada pemainnya. /PSSI

 

Hal itu membuat persiapan skuad Garuda menjadi sangat sedikit jelang turnamen antar tim ASEAN tersebut.

 

Kesulitan ini coba dimanfaatkan oleh rival Indonesia yakni Vietnam.

 

Seperti diketahui, kedua rival abadi itu berada di grup yang sama pada babak penyisihan Piala AFF 2024 mendatang.

 

Keduanya masuk ke dalam Grup B bersama beberapa tim lainnya seperti Filipina, Myanmar, dan Laos.

 

Salah satu media Vietnam yakni Soha, menyoroti jalan terjal yang akan dihadapi oleh Witan Sulaeman dkk nanti.

Halaman:

Editor: Sholahudin Al Ghazali


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah