Arinda Novitasari Menjadi yang Tercepat Kategori Women Elite, Banyuwangi Ijen Geopark Downhill 2021

- 1 November 2021, 20:25 WIB
Arinda Novitasari (Gumarang Troopers X KJS) menjadi yang tercepat di kategori women elite.
Arinda Novitasari (Gumarang Troopers X KJS) menjadi yang tercepat di kategori women elite. /instagram/@arinda_novitasari

KlikBondowoso.Com - Banyuwangi Ijen Geopark Downhill 2021, menjadi even sepeda yang sangat menantang.

Apalagi pada final Banyuwangi Ijen Geopark 2021, pada Minggu, 31 Oktober 2021, diwarnai hujan deras.

Namun tak menyurutkan semangat para atlet untuk mengarungi lintasan Gantasan Bike Park, Kecamatan Licin.

Karena hujan, pembalap harus ektra hati-hati. Selain lintasan basah dan licin, juga harus menaklukkan rute yang sulit.

Gantasan Bike Park berada di kaki Gunung Ijen. Di Banyuwangi, menjadi sirkuit balap sepeda yang dikenal penuh rintangan.

Dibangun untuk mewadahi para pehobi sepeda downhill, sirkuit sepanjang 4 kilometer lebih ini, para pembalap disuguhi dengan varian rintangan, mulai dari tanjakan, trek menurun, tikungan tajam, hingga trek penuh lumpur.

Babak final run dua partai paling bergengsi, men elite dan women elite digeber jalannya balapan lebih seru dengan hujan deras mengguyur lintasan selama lomba berlangsung.

Membuat sejumlah pembalap harus tersungkur karena medan yang licin.

Baca Juga: Lirik Lagu 'We Are Young' dari Fun Featuring Janelle Monae

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: banyuwangikab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah