Operator Liga 1 Lakukan Konferensi Pers, dan Umumkan Kondisi Liga 1, Banyak Pemain Dinyatakan Positif

- 1 Februari 2022, 20:17 WIB
Konferensi Pers PT LIB terkait penundaan Pertandingan antara Madura United melawan Persipura Jayapura
Konferensi Pers PT LIB terkait penundaan Pertandingan antara Madura United melawan Persipura Jayapura /

KlikBondowoso.com - PT Liga Indonesia Baru berikan konfirmasi, sebanyak 52 pemain terkonfimasi positif Covid-19.

52 Pemain tersebut berasal dari 12 klub yang berbeda-beda.

Persib Bandung menjadi klub yang terbanyak diserang Covid-19.

Dilansir dari potensibadung.pikiran-rakyat.com berjudul "Total 52 Pemain dari 12 Klub BRI Liga 1 di Bali Terkonfirmasi Positif Covid-19, Persib Bandung Ada 9 Pemain"

Mereka kini menjalani karantina mandiri dan dilarang tampil sampai dinyatakan sembuh dan negatif.

Hal ini disampaikan oleh Satgas Covid PT Lib Dr. Alfan Nur Asyhar dalam konferensi pers penundaan laga Madura United vs Persipura, Selasa 1 Februari 2022.

"Ada 12 tim dengan 68 orang isolasi terdiri 52 pemain dan 16 oficial dari hasil PCR," katanya, Selasa.

Laga Madura vs Persipura Ditunda

Laga Madura United vs Persipura yang rencananya digelar di Stadion Kompyang Sujana, Denpasar pada Selasa, 1 Februari 2022 pukul 16.15 WITA, ditunda.

Halaman:

Editor: Habibul Adnan

Sumber: Potensi Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x