Pertandingan Borneo FC vs Madura United Sempat Terhenti Menit ke 28, Wasit Diskusi Bola Mental Rendy Oscario

- 14 Juni 2022, 21:09 WIB
Madura United vs Borneo FC di Piala Presiden 2022
Madura United vs Borneo FC di Piala Presiden 2022 /Instagram/@pialapresiden

KlikBondowoso.Com - Pertandingan Piala Presiden 2022 antara Borneo FC vs Madura United berlangsung menegangkan.

Pertandingamn di Stadion Segiri, Samarinda itu itu dipenuhi ribuan penonton. Baik Borneo FC maupun Madura United sama-sama mendapat dukungan.

Dan menariknya, pertandingan sempat terhenti pada babak pertama, menit ke 28.

Hal itu karena serangan bertubi-tubi dari Borneo FC untuk menggempur lini pertahanan belakang Madura United.

Walhasil ada tendangan dari Borneo FC yang sempat menggoyahkan kiper Madura United Rendy Oscario.

Baca Juga: Viktor Axelsen Mengamuk di Babak Pertama Bulutangkis Indonesia Open 2022, Ada Apa?

Baca Juga: Siapakah Orangtua Kandung Arkana Aidan Misbach putra bungsu Ridwan Kamil dan Atalia Praratya?Berikut Profilnya

Saat itu ada tendangan bebas dan Rendy Oscario menghalau bola. Saat itu bola mental dan sempat terlepat dari tangan kiper Madura United, sempat akan masuk ke gol Madura United.

Namun saat itu wasit yang memimpin pertandingan, Agus Fauzan Arifin, sempat memberhentikan pertandingan.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah