Persib Bandung Akan Jamu Persebaya di Piala Presiden 2022, Begini Jadwal dan Prediksi Susunan Pemain

- 16 Juni 2022, 20:00 WIB
Persib Bandung akan jamu Persebaya Dalam Laga Piala Presiden 2022, Berikut jadwal dan Prediksi Susunan  Pemainnya
Persib Bandung akan jamu Persebaya Dalam Laga Piala Presiden 2022, Berikut jadwal dan Prediksi Susunan Pemainnya /Tangkap layar kolase Instagram/@persib/@officialpersebaya//


KlikBondowoso.com - Persib Bandung akan menjamu Persebaya di Piala Presiden 2022. Artikel ini berisi jadwal dan prediksi susunan pemain dari kedua tim yang akan merumput.

Persib Bandung menjamu Persebaya sebab akan bertindak sebagai tuan rumah di turnamen Piala Presiden 2022. Persib dan Persebaya yang tergabung dalam grup C akan berlaga di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).

Berada di Grup C, Persib maupun Persebaya sama-sama mendapatkan hasil yang kurang maksimal pada laga perdana mereka.

Baca Juga: Akan Hadapi Persebaya Surabaya, Tiga Pemain Persib Bandung Justru Diistirahatkan, Robert Albert Beri Alasan

Persib Bandung harus rela berbagi angka dengan Bali United pada pertandingan pembuka Grup C turnamen Piala Presiden 2022.

Laga perdana Persib bandung melawan Bali United, justru kecolongan terlebih dahulu. Persib kecolongan saat berlaga didepan Bobotoh yang memadati stadion. Gol pertama diciptakan pemain Bali United Novri Setiawan, tepatnya pada menit ke-2.

Tak tinggal diam, Persib Bandung terus membalas serangan hingga tercipta gol dari tendangan bebas yang dilakukan oleh David Da Silva pada menit ke-79.

Baca Juga: Live Score Hasil Pertandingan Persita Tangerang vs PSS Sleman, Super Elja Berada di Puncak Klasemen Grup A

Sementara itu, Persebaya bernasib sama dengan Persib Bandung. Persebaya harus puas meraih hasil imbang ketika berhadapan dengan Bhayangkara FC.

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Purwakarta News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah