Pelatih Manchester United Erik Ten Haag di Pastikan Akan Hengkan Usai Laga Kontra Manchester City

- 23 Mei 2024, 12:07 WIB
Nama pelatih MU - Manchester United, Erik ten Hag, disebut oleh Cristiano Ronaldo - CR7 dalam wawancara bersama Piers Morgan, kolumnis The Sun.
Nama pelatih MU - Manchester United, Erik ten Hag, disebut oleh Cristiano Ronaldo - CR7 dalam wawancara bersama Piers Morgan, kolumnis The Sun. /

 

Ia dikabarkan akan tetap kehilangan pekerjaannya sebagai juru taktik Man United.

 

Klaim tersebut dilontarkan oleh jurnalis kenamaan asal Italia, Gianluca Di Marzio, seperti dikutip BolaSport.com dari Goal Internasional.

 

Berdasarkan laporan Di Marzio, manajemen Man United sudah mantap untuk berpisah dengan Ten Hag setelah melihat performa The Red Devils sepanjang musim ini.

 

Karena berpisah di tengah jalan, Man United berarti harus memberikan pesangon kepada Ten Hag.

 

Kabarnya Man United harus membayar sekitar 10 juta pounds untuk menebus sisa kontrak Ten Hag yang masih satu tahun lagi.

Halaman:

Editor: Sholahudin Al Ghazali


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah