Gegara Tuntun Sepeda ke Tukang Kunci, Warga Bondowoso Berlebaran di Kantor Polisi, Ini Kisah Lengkapnya

- 2 Mei 2022, 13:10 WIB
Polisi saat meminta keterangan pelaku pencurian di kantor polisi.
Polisi saat meminta keterangan pelaku pencurian di kantor polisi. /Sholikhul Huda/KlikBondowoso

KlikBondowoso.Com - Sepeda terkunci ketika kunci hilang dipastikan akan dibawa ke tukang kunci.

Ini juga yang dilakukan warga Desa Jambesari, Kecamatan Jambesari Darussolah, Bondowoso.

Sepeda terkunci, dibawa ke tukang kunci untuk dibuka. Namun akhirnya justru ditangkap polisi. Sebab sepeda terkunci itu bukan miliknya.

Walhasil karena nyolong, terpaksa polisi menggelandangnya dan lebaran di penjara.

Polres Bondowoso menangkap pelaku pencurian dengan modus kunci hilang tersebut.

Pelaku pencurian sepeda motor berinisial A (25), warga Desa Jambesari, Kecamatan Jambesari Darusollah.

Baca Juga: Polsek Sumberwringin dan Tim Hantu Rimba Perhutani Bondowoso Ringkus Illegal Loging Pembalakan Liar

Baca Juga: Cara Download Si Gaban Aplikasi Sistem Informasi Tanggap Bencana BPBD Bondowoso, Berikut Cara Kerjanya

Pelaku mencuri motor Honda Beat Nopol P-6850-BM, milik warga Desa Binakal , Kecamatan Binakal, di parkiran depan Toko Baghdad, Jalan Teuku Umar, Kecamatan Bondowoso.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah