Berikut Cara Mengatasi Masalah Susah Tidur

- 22 September 2021, 19:57 WIB
Ilustrasi orang Sulit Tidur
Ilustrasi orang Sulit Tidur /Unsplash / Alexandra Gorn

KlikBondowoso.com- Susah tidur sering kali terjadi pada kehidupan kita. Bisa karena banyak faktor kondisi tidur tidak normal.

Salah satunya metabolism tubuh sedang tidak sehat. Sehingga perlu terapi khusus untuk keluar dari kondisi tersebut.

Namun bila anda salah satu orang yang susah tidur. Maka anda jalan keluar  yang bisa ditawarkan kepada anda. Berikut langkah-langkahnya.

Baca Juga: Harta Kekayaan Andi Merya Bupati Kolaka Timur Setelah Terjading OTT KPK

Cara Mengatasi Susah Tidur

Tidur dan bangun pada waktu yang sama setiap hari

Tak sedikit orang menebus jam tidur yang terlewatkan saat hari kerja dengan tidur berlebihan di akhir pekan. Padahal, kebiasaan seperti ini dapat membuat jadwal tidur alami tubuh terganggu. Bahkan, cara ini akan semakin memperburuk kondisi susah tidur.

Oleh karena itu, usahakan untuk selalu tidur dan bangun di waktu yang sama setiap harinya, tidak terkecuali di hari libur. Hal ini dapat membantu tubuh agar terbiasa dengan ritme tidur yang konsisten, jadi Anda akan lebih mudah tidur.

Baca Juga: Alasan Mengapa Anak Lelaki Sukar Fokus Belajar Diusia Kanak-Kanak, Ini Pernyataan Ilmiah dr. Aisah Dahlan

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah