Makanan yang Membuat Gagal Ginjal dan Bisa Kecanduan Kata dr. Zaidul Akbar

- 14 Oktober 2021, 16:20 WIB
Makanan dan minuman tinggi gula
Makanan dan minuman tinggi gula /Pexels.com/Igor Ovsyannykov

KlikBondowoso.com- Banyak yang salah sangka bahwa kita membutuhkan makan untuk kesenangan semata. 

Padahal secara subtansi, manusia makan tersebut untuk memberi energi dalam melakukan aktivitasnya. 

Jika energi makanan tersebut tidak terpakai maka akan menumpuk dan menjadi penyakit. 

Dikutip KlikBondowoso.com pada kanal YouTube Bamol Tv yang diunggah pada 11 September 2021, berikut 4 makanan yang harus dihindari kata dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Makna Berbakti Kepada Orang Tua Kata Buya Yahya, Tidak Jauh dari Kesuksesan

Gagal ginjal merupakan penurunan fungsi ginjal sehingga ginjal tidak mampu menyaring cairan dan sisa-sisa makanan.

Akibatnya terjadi penumpukan cairan dan racun di dalam tubuh.

Salah satu penyebab gagal ginjal yaitu sering konsumsi makanan yang mengandung tinggi gula.

Menurut dr. Zaidul Akbar, gula dapat menyebabkan kecanduan hingga delapan kali lipat daripada kafein.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah