Resep Herbal Atasi Rambut Rontok Ala dr. Zaidul Akbar

- 2 November 2021, 18:08 WIB
Ilustrasi rambut rontok
Ilustrasi rambut rontok /Pixabay.com/Martin Slavoljubovski/

KlikBondowoso.com - Masalah rambut rontok sering menjadi momok terutama bagi wanita. Dr. Zaidul Akbar membagikan resep herbal atasi rambut rontok.

Dilansir dari laman Instagram resep.dr. Zaidul Akbar, pada Selasa 2 November 2021. dr. Zaidul Akbar bagikan resep mengatasi rambut rontok dengan menggunakan bawang dan jeruk nipis.

Berikut resep buat rambut rontok dengan bawang bombay. caranya Bawang bombay di blender lalu di balurin ke kepala untuk mengatasi rambut rontok atau menumbuhkan rambut, sekali sehari selama 14 hari.

Selain itu Resep lainnya ala dokter zaidulakbar untuk mengatasi rambut rontok, yakni dapat menggunakan Jeruk nipis, Charcoal, dan madu.

Baca Juga: Orang Ini Sholat Tahajudnya Tidak Akan Diterima Kata Buya Yahya

Bahan-bahan yang dibutuhkan adalah

Jeruk nipis secukupnya
Charcoal secukupnya
madu

Cara pembuatannya yaitu dengan mencampurkan air perasan jeruk nipis dan kemudian ditambahkan madu dan charcoal, setelah itu aduk hingga semua bahan tercampur.

Manfaat dari bahan-bahan tersebut anatar lain:

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah