Suami Harus Tau! Inilah Ciri - Ciri Sperma Sehat Yang Membantu Proses Reproduksi

- 15 April 2024, 00:12 WIB
ilustrasi sperma
ilustrasi sperma /

Jumlah sperma

Jumlah sperma yang dihasilkan dalam setiap ejakulasi biasanya berkisar antara 2 hingga 5 mililiter.

Volume sperma yang rendah bisa menjadi tanda masalah reproduksi.

Isi sperma

Konsentrasi sperma yang sehat umumnya memiliki lebih dari 15 juta sperma per mililiter.

Jumlah sperma yang rendah dapat mengurangi kemungkinan pembuahan sel telur.

Gerakan sperma

Sperma yang sehat memiliki kemampuan bergerak yang baik.

Sebagian besar sperma sehat akan bergerak maju atau berputar secara aktif.

Ukuran sperma

Halaman:

Editor: Sholahudin Al Ghazali


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah