Simak Pesan Syekh Ali Jaber Sebelum Meminta Doa Kepada Orang Soleh, Lakukan Hal ini Sepele Tapi Penting

- 19 Mei 2022, 12:14 WIB
Syekh Ali Jaber menyampaikan tentang meminta doa kepada orang shalih
Syekh Ali Jaber menyampaikan tentang meminta doa kepada orang shalih /Tangkap layar YouTube.com/ HAJAR TV IND

Orang-orang sholeh yang dimaksud itu ialah kiyai, habib, syekh, atau ustadz-ustadz yang telah dipercaya.

Baca Juga: Kalimat ini Jika Dibaca Selama 10 Hari akan Melebihi Istigfar, Syekh Ali Jaber: Penghapus Dosa Tanpa Bekas

Akan tetapi, semua doa yang dipanjatkan oleh orang-orang tersebut bisa tidak terkabul karena satu hal.

Penyebabnya ialah perasaan ragu, bahwa ketika berdoa sendiri tidak mungkin terkabul. Artinya, seseorang enggan berdoa sebelum bertemu dengan orang-orang soleh karena merasa doanya tidak mustajab.

"Jangan merasa doa saya tidak diterima makanya saya harus minta ke orang-orang yang soleh," katanya.

Setiap orang doanya pasti terkabul, sehingga sebelum meminta doa kepada orang soleh harus berdoa sendiri-sendiri.

"Boleh meminta doa orang soleh tapi kita juga harus berdoa, kalau tidak ketemu kiyai, syekh masak kita tidak mau berdoa," ujarnya.

Maka, perasaan berbaik sangka kepada Allah sangat perlu, bahwa doa setiap orang pasti dikabulkan kata Syekh Ali Jaber.***

Dilasnsir dari portaljember.com dengan judul "Ingatlah, Jangan Minta Doa ke Orang Soleh Sebelum Lakukan Hal Sepele Ini Kata Syekh Ali Jaber"

Halaman:

Editor: Fathorrahman Hidayah

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x