Baca Dzikir Ini Ketika Memiliki Hajat Di Waktu yang Telah Ditentukan, Akan Cepat Terkabul Kata Syekh Ali Jaber

- 19 Mei 2022, 08:30 WIB
Syekh Ali Jaber. Baca Dzikir Ini Ketika Memiliki Hajat.
Syekh Ali Jaber. Baca Dzikir Ini Ketika Memiliki Hajat. /Instagram.com/@syekh.alijaber

Klikbondowoso.Com - Bacaan dzikir menjadi penting untuk menautkan hati kepada Allah SWT.

Membaca dzikir merupakan salah satu jalan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Karenanya jika sudah dekat, doa akan lekas terkabul.

Berikut penjelasan tentang dzikir yang dilakukan di waktu tertentu. Ketika seseorang memiliki hajat, amaka akan cepat tercapai.

Waktu yang dikamsud Syekh Ali Jaber adalah dzikir yang dibaca sebelum subuh.

Syekh Ali menjelaskan orang yang membacanya akan mendapat pujian dan limpahan ridho dari Allah .

Seperti dijelaskan Syekh Ali Jaber dalam Kanal YouTube Kajian-Kajian Islam yang tayang pada 10 Juli 2021.

Baca Juga: Amalan yang Dibaca Pertengahan Adzan Sebelum Hayya Alash Sholah, Diajarkan Syekh Ali Jaber

Baca Juga: Amalkan Amalan Ini, Bisa jadi Pemberat Timbangan Amal Kebaikan di Akhirat, Kata Syekh Ali Jaber

Selain ibadah wajib, syariat Islam menganjurkan ibadah sunnah seperti sholat malam, tahajjud dan membaca Al Quran.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: YouTube Kajian-Kajian Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x