Jerawat Termasuk Darah Najis, Benarkah? Ini Jawaban Buya Yahya Menjawab

- 14 Desember 2022, 15:00 WIB
Tatjana Saphira menampilkan wajah bekas jerawatnya.
Tatjana Saphira menampilkan wajah bekas jerawatnya. /Instagram @tatjanasaphira

"Tak perlu dipikirkan darah jerawat yang masih keluar setelah berwudhu, cukup bersihkan, jika dipikirkan maka akan mengganggu kekhusukan sholat," terang Buya Yahya.

Buya Yahya memberikan contoh lainnya, tak hanya darah jerawat, darah bisul saja dimaafkan oleh Allah SWT asalkan darah tersebut tetap berada di area nya, tanpa berpindah ke baju atau pakaian lainnya.

"Bagi orang normal ini hukumnya tidak najis, najis namun najis yang dimaafkan," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x