Contoh Naskah MC Pernikahan Lengkap dengan Daftar Acara Serta Petuah untuk Pengantin

- 9 Juli 2023, 12:53 WIB
Ilustrasi akad nikah. Salah satu akad nikah di Kabupaten Jember, Jawa Timur.
Ilustrasi akad nikah. Salah satu akad nikah di Kabupaten Jember, Jawa Timur. /Sholikhul Huda

Hadirin yang berbahagia

Masuk dalam acara inti pada hari ini, yaitu ijab kabul. Saya selaku pembawa acara mohon undur diri. Kepada yang bertugas, disilakan.

(MC khusus untuk ijab kabul)

Hadirin yang berbahagia

Alhamdulillahirobbil'alamin

Kini, terlihat wajah-wajah penuh senyum kebahagiaan terpancar dari hati kedua mempelai dan kedua orang tua mempelai.

Tidak terasa acara demi acara telah kita lalui bersama. Saya selaku pembawa acara mohon maaf apabila terdapat perilaku dan kata-kata yang kurang berkenan.

Terima kasih atas kehadiran bapak/ibu tamu undangan. Semoga dengan adanya pernikahan ini dapat menyambung tali silaturahmi sekaligus menambah keluarga baru.

Mohon senantiasa berkenan memberikan doa restu untuk ananda ... dan ... agar selalu diberi kemudahan dalam menjalankan kehidupan rumah tangga yang begitu mulia.

Akhir kata,
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah