3 Titik Jalur Kereta Api di PT KAI Daop 9 Jember yang Diperbaiki, Ini Daftar Lengkap dan Prosesnya

- 3 Agustus 2022, 05:40 WIB
Daop 9 Jember terus lakukan perbaikan srana prasana jelang dimulai musim Mudik Lebaran 2022
Daop 9 Jember terus lakukan perbaikan srana prasana jelang dimulai musim Mudik Lebaran 2022 /dok daop 9 Jember

KlikBondowoso.Com - PT KAI DAOP 9 Jember dalam pekan ini melakukan perbaikan lintasai kereta api.

Berikit daftar 3 titik jalur Kereta Api yang dilakukan perbaikan. Mulai Banyuwangi sampai Pasuruan.

Ada pembongkaran aspal di JPL 20 Banyuwangi dan JPL 129 Pasuruan guna meningkatkan keandalan jalur di perlintasan tersebut.

Terkait prosesnya dijelaskan oleh Pelaksana Harian Manager Hukum dan Humas KAI Daop 9 Jember Tohari.

Perbaikan lintasan yang dalam bahasa PT KAI disebut perbaikan geometri jalur di perlintasan sebidang kereta api ini guna meningkatkan kehandalan, keselamatan dan keamanan perjalanan kereta api.

"Perbaikan geometri jalur KA di perlintasan sebidang ini sesuai dengan program kerja yang telah disusun oleh Daop 9 Jember," terang Tohari dilansir dari Adatah.Com.

Baca Juga: TERUNGKAP Kronologi Aliran Dana ACT ke Koperasi Syariah 212, Dideteksi Sampai Rp10 Miliar

Dalam minggu ini akan melakukan perawatan jalur di tiga titik perlintasan, yaitu :

JPL 20 di KM 13 + 866 antara Stasiun Argopuro dan Ketapang, Jalan Jembrana Kelurahan Klatak di Kecamatan Kalipuro, Banyuwangi;

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: Adatah.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x