Doa-doa Terbaik untuk Anak, Salah Satunya Ada Doa untuk Menangani Anak Nakal

- 16 April 2023, 20:10 WIB
Ilustrasi Doa Hari ke 24 Ramadhan
Ilustrasi Doa Hari ke 24 Ramadhan /Freepik/

7. Doa Mohon Rahmat dan Keberkatan

Apabila doa-doa di atas sudah diamalkan, maka orang tua juga dianjurkan untuk meminta rahmat serta keberkahan dalam setiap apa yang dilakukan agar hasilnya menjadi lebih baik. Adapun doanya sebagai berikut.

رَبَّنَا لا تُزِغْ قُلُوبَنَا بَعْدَ إِذْ هَدَيْتَنَا وَهَبْ لَنَا مِنْ لَدُنْكَ رَحْمَةً إِنَّكَ أَنْتَ الْوَهَّابُ

Artinya : "(Mereka berdoa): "Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan hati kami condong kepada kesesatan sesudah Engkau beri petunjuk kepada kami, dan karuniakanlah kepada kami rahmat dari sisi Engkau; karena sesungguhnya Engkau-lah Maha Pemberi (karunia)," (QS. Al-Imran : 8)

رَبَّنَا إِنَّكَ جَامِعُ النَّاسِ لِيَوْمٍ لا رَيْبَ فِيهِ إِنَّ اللَّهَ لا يُخْلِفُ الْمِيعَادَ

Artinya : "Ya Tuhan kami, sesungguhnya Engkau mengumpulkan manusia untuk (menerima pembalasan pada) hari yang tak ada keraguan padanya". Sesungguhnya Allah tidak menyalahi janji," (QS. Al-Imran : 9)

Itulah doa-doa yang terbaik orang tua untuk anaknya. Dengan membacanya secara rutin, maka insyaallah dengan izin Allah apa yang dimaksuk dari doa tersebut akan terkabul.***

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah