Ada Pemerasan Oknum Wartawan di Bondowoso, AJI Bereaksi Bahwa Itu Bukan Kami

- 16 Februari 2022, 21:11 WIB
Ketua AJI Jember, Ira Rachmawati.
Ketua AJI Jember, Ira Rachmawati. /AJI Jember for KlikBondowoso

KlikBondowoso.Com - Berbagai organisasi profesi kewartawanan tumbuh di Indonesia.

Ada empat asosiasi di Indonesia yang masuk dalam catatan Dewan Pers dengan Ketua Muhammad Nuh.

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Aliansi Jurnalis Independen (AJI), Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) dan Pewarta Foto Indonesia (PFI).

Sementara di Kabupaten Bondowoso, yang ada ketuanya adalah PWI Bondowoso.

AJI satu kepengurusan antara Bondowoso, Jember, Situbondo, Lumajangdan Banyuwangi.

Namun muncul Aliansi Jurnalis Independen Bondowoso dengan singkatan AJIB.

Walau tidak diakui, namun kiprahnya sangat massif di Kabupaten Bondowoso.

Kebetulan, yang terkena Operasi Tangkap Tangan (OTT) adalah anggota AJIB.

“Pemerasan merupakan tindak pidana murni yang masuk ranah KUHP. Sehingga tindakan tersebut tidak dilindungi oleh UU No 40 Tahun 1999 tentang Pers. UU Pers merupakan produk dan amanat reformasi yang tidak seharusnya disalahgunakan oleh pihak tertentu,” Ketua AJI Jember, Ira Rachmawati.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah