Resep Herbal Atasi Tingginya Gula Darah Menurut dr. Zaidul Akbar

- 22 Oktober 2021, 21:47 WIB
Cara Cek Gula Darah di Rumah.
Cara Cek Gula Darah di Rumah. /

KlikBondowoso.com - Gula darah adalah jumlah glukosa dalam aliran darah. Gula darah berfungsi sebagai energi untuk seluruh tubuh.

Kadar gula darah normal adalah 80-120 mg/dL atau 4.4-6.6 mmol/L, jika tes dilakukan sebelum makan atau setelah bangun tidur.

Jika tes dilakukan sebelum tidur, batasan normalnya adalah 100-140 mg/dL atau 5.5-7.7 mmol/L.

Lebih dari itu dikategorikan kadar gula darah tinggi. Kondisi ini bisa memicu komplikasi diabetes, termasuk kerusakan saraf, kehilangan penglihatan, kerusakan ginjal, masalah ginjal, dan peningkatan risiko penyakit kardiovaskular.

Baca Juga: Jangan Pernah Lupakan Doa Masuk Rumah, Agar Keluarga Harmonis Selalu

Seorang dokter, pendakwah, konsultan, dan praktisi pengobatan sunah Indonesia yang dikenal luas akan serangkaian metode pengobatan herbal JSR (Jurus Sehat Rasulullah), dr. Zaidul Akbar memiliki resep herbal untuk menurunkan kadar gula darah yang terlampau tinggi agar normal kembali.

Kayu manis juga dapat menurunkan kadar gula darah dengan menyerupai insulin untuk meningkatkan penyerapan glukosa oleh sel tubuh.

Dilansir KlikBondowoso.com dari posting Instagram di @dr.zaidulakbar_jsr, berikut resep herbal dari dr. Zaidul Akbar untuk menurunkan kadar gula darah.

Bahan

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah