Manfaat Bunga Pepaya yang Dijadikan Lalapan, Salah Satunya Cegah Stroke

- 23 Oktober 2021, 13:35 WIB
Bunga Pepaya dan Manfaatnya Bagi Kesehatan, Cegah Kanker, Menurunkan Kadar Insulin  Dalam Darah
Bunga Pepaya dan Manfaatnya Bagi Kesehatan, Cegah Kanker, Menurunkan Kadar Insulin Dalam Darah /Pixabay

KlikBondowoso.com- Bunga pepaya sejauh ini memang jrang digunakan sebagai konsumsi. 

Namun siapa tahu, ternyata dari bunga pepaya ini sangat banyak manfaatnya. 

Salah satunya mencegah datangnya penyakit. 

Dilansir KlikBondowoso.com dari akun Instagram @dr. zaidulakbar.resep, mengunggah tentang khasiat bunga pepaya yang luar biasa.

Bunga pepaya memiliki kandungan nutrisi seperti vitamin A, vitamin E, dan vitamin C, antioksidan, flavonoid.

Konsumsi bunga pepaya yang sudah diolah menjadi sayuran, berfungsi membantu menurunkan kadar insulin dalam tubuh.

Baca Juga: Begini Cara Kerja Pinjaman Online Pinjol Ambil Data di HP Kita, Hati Hati dan Waspada

dr. Zaidul Akbar menjelaskan bahwa konsumsi buah pepaya juga dapat bermanfaat untuk orang yang memiliki masalah dengan gula darah atau penderita diabetes.

dr. Zaidul Akbar menyarankan ekstrak dari bunga pepaya dicapur dengan madu, sehingga dapat membantu untuk mengatasi masalah pernafasan seperti batuk dan suara serak di tenggorokan.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah