Tradisi Kebo-keboan Dari Suku Osing di Banyuwangi Yang Hingga Saat Ini Masih Dilakukan Masyarakat Lokal

- 16 Juli 2022, 19:28 WIB
Ilustrasi kebo-keboan
Ilustrasi kebo-keboan /Banyuwangitourism.com

Dalam pelaksanaannya, upacara Kebo-keboan ditampilkan oleh para lelaki yang bertubuh tambun yang berdandan layaknya kerbau.

Baca Juga: Jadi Warisan Nenek Moyang, Inilah Asal Usul Upacara Bakar Tongkang dari Kota Bagansiapiapi, Riau

Mereka menggunakan hiasan kepala berupa tanduk buatan serta berkalung lonceng.

Agar tampak seperti kerbau, mereka juga melumuri sekujur tubuh dengan cairan hitam yang biasanya terbuat dari oli dan arang.

Kemudian mereka berjalan dengan menarik bajak di sepanjang jalan desa dengan diiringi musik tradisional khas Banyuwangi.

Kerbau adalah mitra petani yang dijadikan tumpuan mata pencaharian masyarakat desa, yang memang sebagian besar adalah petani.

 Oleh karena itu kerbau dipilih untuk dijadikan simbol pada tradisi Kebo-keboan. ***

Halaman:

Editor: Fathorrahman Hidayah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah