Khutbah Jumat Tema Ada Rahmat Khusus, Ini Syarat Pertama dan Paling Utama Mendapatkannya

- 3 November 2022, 19:34 WIB
Teks Khutbah Jumat Terbaru dan Singkat Sambut Bulan Rabiul Awal: Selalu Mengingat Kematian Agar Iman Semakin Meningkat
Teks Khutbah Jumat Terbaru dan Singkat Sambut Bulan Rabiul Awal: Selalu Mengingat Kematian Agar Iman Semakin Meningkat /Pixabay

KlikBondowoso.Com - Artikel berikut berisi teks Khutbah Jumat dengan Sikap Bijak dalam Menghadapi Setiap Musibah.

Khutbah Jumat ini sangat lengkap, sangat cocok untuk para pendakwah yang akan mengisi khutbah Jumat di berbagai masjid.

Bisa menjadi referensi untuk mengisi khutbah Jumat. Jamaah akan diingatkan kembali akan pentingnya menyikapi setiap musibah yang datang dalam kehidupan dengan bijak.

Berikut khotbah Jumat yang bertema ‘sikap bijak dalam menghadapi setiap musibah yang datang’, dikutip KlikBondowoso.Com dari situs Uninus.ac.id.

Khotbah I

اَلْحَمْدُ لِلّٰه، وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ رَسُوْلِ اللهِ، وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَمَنْ وَالَاهُ، وَأَشْهَدُ أَنْ لَّا إِلهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، وَأَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ، لَا نَبِيَّ بَعْدَهُ،

أَمَّا بَعْدُ، فَإِنِّي أُوْصِيْكُمْ وَنَفْسِيْ بِتَقْوَى اللهِ الْعَلِيِّ الْقَدِيْرِ الْقَائِلِ فِيْ مُحْكَمِ كِتَابِهِ: وَلَنَبْلُوَنَّكُمْ بِشَيْءٍ مِنَ الْخَوْفِ وَالْجُوعِ وَنَقْصٍ مِنَ الْأَمْوَالِ وَالْأَنْفُسِ وَالثَّمَرَاتِ وَبَشِّرِ الصَّابِرِينَ (١٥٥) الَّذِينَ إِذَا أَصَابَتْهُمْ مُصِيبَةٌ قَالُوا إِنَّا لِلَّهِ وَإِنَّا إِلَيْهِ رَاجِعُونَ (١٥٦) أُولَئِكَ عَلَيْهِمْ صَلَوَاتٌ مِنْ رَبِّهِمْ وَرَحْمَةٌ وَأُولَئِكَ هُمُ الْمُهْتَدُونَ (١٥٧) (البقرة: ١٥٥-١٥٧)

Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,

Dari atas mimbar khatib berwasiat kepada kita semua, terutama kepada diri khatib pribadi, untuk senantiasa berusaha meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Allah subhanahu wa ta’ala dengan cara melaksanakan semua kewajiban dan menjauhkan diri dari seluruh yang diharamkan.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x