Adakah Ciri Mimpi yang Bermakna Akan Menjadi Nyata? Buya Yahya Beri Jawaban Gamblang

- 17 Desember 2022, 08:35 WIB
Ilustrasi bangun dari tidur dengan mimpi buruk./pexels
Ilustrasi bangun dari tidur dengan mimpi buruk./pexels /

klikBondowoso.com - Mimpi adalah bunga tidur, dan dapat dialami oleh siapa saja baik itu anak-anak maupun orang dewasa.

Ada beberapa orang yang menganggap jika mimpi itu adalah pertanda akan adanya suatu hal dalam hidup kita.

Dan banyak pula yang beranggapan jika mimpi yang ia alami pasti akan menjadi suatu kenyataan.

Baca Juga: Buya Yahya Sebut Praktik Pernikahan Sesama Jenis Perbuatan Haram: Ujian Besar

Baca Juga: Capai Umur 33 Tahun Namun Tidak Hafal Bacaan Sholat, Apakah Sah Sholatnya? Buya Yahya Beri Pemaparan Ini

Baca Juga: Hukum Tidak Memberi Nafkah Pada Istri Sampai 4 Bulan, Apa Boleh? Buya Yahya Menjawab Begini

Berikut ini adalah penjelasan Buya Yahya mengenai hal tersebut yang telah dikutip PortalJember.com dari Youtube Al-Bahjah TV, 21 Juli 2022.

Buya Yahya menjelaskan jika mimpi adalah mimpi, sebaiknya jangan merubah mimpi menjadi sebuah kenyataan. Sebenarnya aneh jika ada seseorang yang berkata jika ia bermimpi dan akan menjadi nyata.

"Mimpi adalah mimpi, sebaik-sebaik mimpi adalah seburuk-buruk disaat bangun, seburuk-buruk mimpi adalah sebaik-baik di saat bangun," ucap Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x