Tawasul Singkat dengan Tulisan Latin yang Mudah Dihafalkan

- 29 Agustus 2023, 17:03 WIB
Amalan malam Jum'at ada Tawasul serta doa untuk arwah
Amalan malam Jum'at ada Tawasul serta doa untuk arwah //pixabay.com

KlikBondowoso- Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), tawasul adalah mengerjakan suatu amal untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT.

“Tawasul adalah memohon atau berdoa kepada Allah SWT dengan perantara nama seseorang yang dianggap suci dan dekat kepada Tuhan" menurut KBBI.

Berikut ini bacaan tawasul singkat dengan tulisan latin agar mudah dihafalkan.

Baca Juga: Ila Hadaroti Nabbiyislmustofa, Bacaan Tawasul Sebelum Membaca Surat Yasin

Bacaan Tawasul Latin Singkat

- Astaghfirullahal’adziim (3 x)

- Asy-hadu allaa-ilaaha illallah wa Asy-hadu anna Muhammadarrosulullah.

- ‘Ala hadzihin niyati wa’ala kulli niyatin sholihah, Ila Hadrotin nabiyil-Musthofa Muhammadin SAW wa ‘alaa aalihi wa azwajihi wadzurriyyatihi wa ahli baitihil-kirom ajma-‘iin, Syai-u lillahi lahumul-faatihah: (Baca surat al-Fatihah)

Baca Juga: TERLENGKAP! Bacaan Tawasul dengan Urutan Membacanya untuk Ahli Kubur

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x