Perayaan Halloween Senin 31 Oktober, Berikut Sejarah dan Fakta Faktanya

- 30 Oktober 2021, 20:53 WIB
Tutorial Mudah Membuat Kartu Ucapan Halloween Menggunakan Canva.
Tutorial Mudah Membuat Kartu Ucapan Halloween Menggunakan Canva. /PortalJember.com / Puji Lestari

KlikBondowoso.Com - Halloween merupakan perayaan yang sedikit aneh di mata masyarakat Indonesia.

Sebab ketika perayaan Halloween, penuh hiasan horor. Peringatan ini jatuh pada 31 Oktober.

Perayaan Hari Halloween pertama kali dilakukan oleh masyarakat Eropa atau lebih tepatnya adalah masyarakat Celtic atau bangsa yang hidup di kawasan Irlandia.

Merayakan Hari Halloween sendiri dilakukan oleh Bangsa Celtic telah dilakukan dalam 1000 tahun yang lalu.

Sebenarnya tujuan perayaan tersebut adalah untuk menandai masuknya iklim dalam musim dingin.

Dalam merayakan Hari Halloween, bangsa Celtic akan mengadakan suatu festival yang kemudian dikenal dengan festival Samihan.

Dalam festival ini dimulai pada 31 Oktober malam atau tepatnya malam sebelum 1 November.

Pada perayaan Samihan yang menandai adanya Hari Halloween tersebut masyarakat Celtic akan melakukan atau membakar api unggun dan menggunakan beberapa pakaian yang menutupi identitas mereka.

Baca Juga: dr. Aisyah Dahlan Ajarkan Cara Mudah Menghafal Al Quran

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah