Wapres BEM Fakultas Psikologi Hang Tuah Surabaya Diterpa Isu Tak Sedap, Dekan Turun Tangan

- 8 Mei 2022, 22:58 WIB
Percakapan DM akun anonim dengan akun diduga Wapres BEM UHT.
Percakapan DM akun anonim dengan akun diduga Wapres BEM UHT. /Twitter @paperoing

KlikBondowoso.Com - Wakil Presiden (Wapres) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah (UHT) Surabaya diterpa isu tidak sedap.

Wapres BEM Alrif Anfasya HM akan diklarifikasi oleh Dekan Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah, berdasarkan PERNYATAAN KLARIFIKASI RESMI yang dikeluarkan pada 8 Mei 2022.

Dekan F. Psikologi UHT Drs. Tri Budi Marwanto MM., Psikolog memberikan klarifikasi berkaitan dengan beredarnya berita terkait salah satu mahasiswa atas nama ALFRIQ ANFASYA HARDIAN MAULA.

"Perlu ada nya tanggapan resmi mengenai hal tersebut. Dengan ini pihak Fakultas Psikologi UHT akan menelusuri informasi ini dan akan segera memproses lebih lanjut," tulis Pernyataan Klarifikasi Resmi yang diunggah @psikologiuht pada Minggu 8 Mei 2022.

Baca Juga: Persib Sisakan Satu Kursi Untuk Pemain Asing, Harus Dari Asia? Isi Lini Depan Pangeran Biru

Baca Juga: HEBOH Pendaki Hilang di Kawah Ijen Karena Tenggak Minuman Keras? Beredar Pernyataan Relawan di Medsos

Penelurusan KlikBondowoso.Com ihwal isu tak sedap ini berawal dari unggahan akun anonim di twitter. Akun itu bernama gio @peperoing.

"hati hati sama ni orang. wapres bem fakultas psikologi hang tuah surabaya namanya ALFRIQ ANFASYA HARDIAN MAULA. kalian para cewe, jangan ada yang mau deket atau pacaran sama dia.," tulis @peperoing.

Akun anonim ini berkisah, dirinya mendapat cerita dari adiknya yang memilukan. Ada singgungan dari Wapres BEM UHT.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah