Hati-Hati, Bermain Game Bisa Menjadi Haram jika Melakukan 3 Hal Ini, Simak Penjelasan Buya Yahya

- 20 Desember 2022, 10:05 WIB
Buya Yahya saat menjelaskan seseorang yang memukul anak berlebihan adalah orang yang sakit.
Buya Yahya saat menjelaskan seseorang yang memukul anak berlebihan adalah orang yang sakit. /YouTube/Al-Bahjah TV

klikBondowoao.com - Bermain game baik online maupun offline ternyata bisa haram jika lakukan 3 hal ini. Simak penjelasan dari Buya Yahya berikut ini.

Game adalah salah satu permainan yang banyak digemari oleh para remaja bahkan anak-anak.

Hingga sekarang, banyak beredar game online yang menjadi serbuan para penggemar game.

Banyak waktu yang dipergunakan untuk main game, sehingga terkadang sampai ada yang lupa dengan kewajibannya, seperti pada anak-anak sampai lupa belajar dan tanggung jawabnya.

Bermain game hukumnya boleh saja, namun jika terlampaui melewati batas-batas tertentu bisa menjadi haram.

Lalu, bagaimana game bisa dikatakan haram?

Berikut penjelasan Buya Yahya, seperti yang dilansir klikbondowoso.com dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, unggahan 29 November 2021.

Buya Yahya menjelaskan bahwa game bukan sesuatu yang dilarang, namun dengan catatan jika game yang dimainkan bukan permainan yang haram seperti judi.

Game boleh dilakukan jika tidak menjadikan manusia meninggalkan kewajibannya seperti sholat, dan belajar.

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x