Contoh Doa Lengkap Pulang Haji, Dibaca Tuan Rumah Untuk Tamu

- 19 Mei 2023, 21:18 WIB
Ilustrasi jemaah haji.
Ilustrasi jemaah haji. /Tangkapan layar/Instagram @rynarisna

Ditambah dengan doa agar segala dosa diampuni oleh Allah, berikut bacaan doanya:

Allahummaghfir lil hajj, wa li man istighfara lahul hajj

Artinya:

" Ya Allah, ampunilah dosa jamaah haji ini dan dosa orang yang dimintakan ampun oleh jamaah haji ini."

Selain doa tersebut, jamaah haji yang akan pulang dan kembali ke tanah air dianjurkan untuk membaca doa agar haji yang dilakukan mabrus. Berikut contoh bacaan doanya:

Allahummaj'al hajjana hajjan mabruura, wa 'umratan 'umratan mabruura wasa'yanaa sa'yan masykuuraa wa dzanban dzanban maghfuura wa 'amalanaa 'amalan shaalihan maqbuulaa wa tijaaratan lan tabuura yaa 'aalima maa fish shudur akhrijnaa minadh dhulumaati ilan nuur

Artinya:

"Ya Allah, jadikanlah haji kami haji yang mabrur (baik dan diterima), umrah kami umrah yang mabrur, sa'i kami sa'i yang disyukuri, dosa kami dosa yang diampuni, amal kami amal shaleh yang diterima dan perdagangan kami perdagangan yang tidak merugi, wahai Dzat Yang Maha Mengetahui apa yang ada dalam dada, keluarkanlah kami dari kedhaliman menuju cahaya (keimanan)."

Itulah kumpulan doa pulang haji untuk jamaah haji sendiri, untuk tamu, maupun dari tamu untuk orang yang baru berhaji.***

 

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah