Cara Rontokkan Lemak dengan Minuman Herbal

- 26 September 2021, 14:36 WIB
Kopi hitam adalah salah satu minuman yang bisa merontokkan lemak
Kopi hitam adalah salah satu minuman yang bisa merontokkan lemak /pexels.com/Arshad Sutar

KlikBondowoso.com- Lemak yang ada didalam tubuhemang banyak. Apalagi jika kondisi lanjut usia, metabolisme menurun dan membuat tubuh sulit mencerna makanan menjadi energi.

Kondisi tersebut perlu diantisipasi karena berpotensi bahaya bagi tubuh.

Banyak penyakit yang akan terpicu. Sehingga perlu diimbangi dengan makanan dan minuman tinggi serat.

Baca Juga: Manfaat Gula Merah untuk Kesehatan, Salah Satunya Redakan Sakit Menstruasi

Dikutip KlikBondowoso.com dari video unggahan kanal YouTube Assabil Channel pada 21 November 2019, berikut ini keterangan lengkapnya.

"Misalkan hari ini Anda berpuasa, katakanlah sahur pada jam 4 dan berbuka pada jam setengah enam. Total sekitar 13 jam, selama 13 jam ini dinamakan fasted state (kondisi puasa)," kata dr. Zaidul Akbar.

Jika ingin memasuki fase di atas itu harus menambah waktu berpuasa sampai 4 jam lagi sehingga total 16 jam.

"Buka puasanya tetap seperti biasa seperti dengan air putih atau dengan kurma, tapi setelah itu tidak makan lagi," paparnya

Pada puasa 16 jam ini, kata dr. Zaidul Akbar, tubuh sudah memasuki fase yang berbeda. Pada fase ini tubuh sudah mulai defroze lemak-lemak.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x