Rendaman Buah Ini Ampuh Atasi Hambatan Pencernaan di Usus Kata dr. Zaidul Akbar

- 28 September 2021, 20:36 WIB
Kurma yang kaya manfaat, rendaman airnya bisa sembuhkan masalah pencernaan
Kurma yang kaya manfaat, rendaman airnya bisa sembuhkan masalah pencernaan /Pixabay.com/Amjad Hussain

KlikBondowoso.com- Air putih adalah cairan yang sangat penting bagi tubuh.

Hampir 90 persen tubuh manusia terdiri dari cairan. Sehingga sangat membantu untuk kelancaran metabolisme.

Bahkan ketika ada gajala pencernaan dianjurkan makan buahb yang banyak.

Dikutip KlikBondowoso.com dari salah satu unggahan video di kanal Youtube Bisikan.com pada 23 Mei 2021, salah satu penggagas Jurus Sehat Rasulullah ini menyebutkan jika kurma merupakan salah satu buah yang dapat digunakan untuk tambahan air putih tersebut.

Baca Juga: Ustad Adi Hidyat Ungkap Tugas Istri Hanya Ada Dua, Berikut Isi Ceramahnya

"Nabi memberikan contoh kepada kita, apa kata Rasulullah SAW? Rumah yang di dalamnya ada kurma, maka rumah tadi tidak akan kelaparan," ucap dr. Zaidul Akbar.

Manfaat yang membuat orang tidak akan kelaparan, ternyata kurma juga dapat memberikan manfaat bagi orang yang memiliki masalah pencernaan.

"Maka sains menjelaskan bahwa ternyata orang-orang yang memiliki masalah pencernaan salah satu masalah tersebut adalah bagian-bagian jongjot-jongjot ususnya itu meregang," kata dr. Zaidul Akbar.

Menurut dr. Zaidul Akbar secara penelitian kurma dapat memperbaiki usus, utamanya manfaat pada rendaman airnya.

Halaman:

Editor: Ridho Abdullah Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x