Memakai Obat Tetes Telinga Saat Puasa, Apakah Batal? Begini Jawaban Buya Yahya

- 4 April 2023, 20:10 WIB
Mengenal penyakit stroke telinga, lengkap dengan penyebab dan gejalanya
Mengenal penyakit stroke telinga, lengkap dengan penyebab dan gejalanya /ROODNAE Productions/Pexels

KlikBondowoso.com - Saat memasuki bulan ramadhan, semua umat islam diwajibkan untuk melaksanakan puasa.

Namun, ada pula orang yang boleh tidak melaksanakannya karena kondisi badan yang tidak sehat dan lain sebagainya.

Pada bulan ramadhan ini merupakan kesempatan bagi seluruh umat muslim untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Baca Juga: Naskah Kultum atau Ceramah Singkat Ramadhan 2023: Sebab Hilangnya Pahala Puasa, Disampaikan oleh Buya Yahya

Sebab, pada bulan tersebut akan dilimpahkan pahala serta ampunan bagi seorang hamba yang beriman.

Ketika berpuasa, seseorang dilarang untuk makan, minum, memasukkan benda di lubang tubuh, dan lainnya.

Lantas batalkah memakai obat tetes telinga saat puasa?

Baca Juga: Cara Mandi Junub di Siang Hari Ramadhan yang Tidak Membatalkan Puasa Menurut Buya Yahya

Dilansir klikbondowoso.com dari video kanal YouTube Al-Bahjah TV yang diunggah pada tanggal 3 Mei 2020, begini penjelasan Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah

Sumber: Buya Yahya Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x